By : Herman, S.Ag

cakhermanlink.com – Jadilah manusia seperti lebah. Ia hanya memakan makanan yang baik-baik. Ia hanya membuat hal-hal yang baik-baik. Ia hanya hingggap di tempat yang baik-baik. Itulah lebah. Lebah adalah satu hewan yang istimewa dan unik yang Allah ciptakan. Ia adalah termasuk hewan yang diperintahkan Allah untuk melaksanakan tugas-tugasnya di muka bumi. Dengan demikian, lebah tersebut telah diberikan wahyu oleh Allah tentang fitrahnya di dunia.

Hewan lebah ini Allah ciptakan untuk memberikan mamfaat kepada manusia, sehingga lebah Allah abadikan di dalam Al-Qur’an surat ke 16 yaitu An-Hahl yang bermakna lebah. Surat tersebut Allah turunkan di Makkah dan terdiri dari 128 ayat. Karena di dalamnya terdapat ayat yang menjelasakan tentang lebah dan madu yang terdapat pada ayat yang ke 68-69 yaitu; Dan Tuhanmu mewahyukan kepada lebah. Buatlah sarang di gunung-gunung, di pohon-pohon kayu, dan ditempat-tempat yang dibikin manusia, kemudian makanlah dari segala (macam) buah-bauhan, lalu tempuhlah jalan tuhanmu yang telah dimudahkan (bagimu). Dari perut lebah itu keluar minuman (madu) yang bermacam-macam warnanya, di dalamnya terdapat obat yang meyembuhkan bagi manusia. Sungguh, pada yang demikian itu benar-benar terdapat tanda (kebesaran Allah) bagi orang yang berpikir.

Yang dimaksud dengan kata wahyu dalam ayat tersebut di atas adalah ilham, petunjuk, dan bimbingan dari Allah kepada lebah agar lebah membuat sarangnya di bukit-bukit, di pohon-pohon serta di tempat-tempat yang dibuat manusia. Kemudian berkat adanya ilham dari Allah inilah lebah membangun rumah (sarang) nya dengan sangat rapi sususnan dan strukturnya, sehingga tidak ada cela padanya.

Kemudian Allah Subhanahu wata’ala. menganugerahkan insting kepada lebah untuk memakan sari buah-buahan dan menempuh jalan-jalan yang telah dimudahkan oleh Allah baginya; sehingga lebah dapat menempuh jalan udara yang luas, padang sahara yang membentang luas, lembah-lembah, dan gunung-gunung yang tinggi menurut apa yang disukainya. Lalu masing-masing lebah dapat kembali ke sarangnya tanpa menyimpang ke arah kanan atau ke arah kiri melainkan langsung menuju sarangnya, tempat ia meletakkan telur-telurnya dan madu yang dibuatnya. Kemudian lebah membangun lilin untuk sarangnya dengan kedua sayapnya, dan dari mulutnya. Kemudian  ia memuntahkan madu; sedangkan lebah betina mengeluarkan telur dari duburnya, yang kemudian menetas dan terbang ke tempat hidupannya di muka bumi yang luas.

Dalam Tafsir al-Misbah Quraish Shihab menjelasakan ayat tersebut dengan penjelasan saintifik modern atau menggunakan penafsiran bil‘ilmi. Menurut ilmu pengetahuan modern di dalam madu terdapat unsur glukosa dan perfentous dalam porsi yang besar. Dalam ilmu kedokteran, glukosa ini berguna sekali bagi proses penyembuhan berbagai macam jenis penyakit melalui injeksi atau dengan perantaraan mulut yang berfungsi sebagai penguat.

Dengan demikian, madu juga memiliki kandungan vitamin yang cukup tinggi terutama vitamin B kompleks. Dalam seminar ilmiah yang dilakukan oleh cendekiwan muslim di Qatar mengungkapkan bahwa madu lebah berperan penting dalam menghentikan pertumbuhan mikroba. Enzim di dalamnya dapat merangsang kesehatan tubuh manusia dan berfungsi meningkatkan zat antibody untuk melawan penyakit yang menyerang.

Atas dasar ilmu pengetahuan modern tersebut Quraish Shihab mendapatkan afirmasi untuk panafsiran bahwa dalam minuman yang dihasilkan oleh lebah mengandung obat dari berbagai penyakit sesuai yang telah difirmankan Allah. Ayat tersebut telah menjadi bukti bahwa antara kebenaran Al-Quran dan kebenaran sains atau ilmu pengetahuan tidaklah bertentangan. Wallahu a’lam bishsawab.(Sidoarjo, 11/08/202)

56 thoughts on “KEISTIMEWAAN LEBAH DAN MADU”
  1. We further identified two positive feedback loops that integrate epigenetic regulation and renal inflammation in cyst development SMYD2 IL 6 STAT3 SMYD2 and SMYD2 TNF О± NF ОєB SMYD2 priligy dapoxetine buy The level of polypeptide expressed can be measured using any suitable method, including but not limited to, those disclosed herein

  2. Thank you for your sharing. I am worried that I lack creative ideas. It is your article that makes me full of hope. Thank you. But, I have a question, can you help me?

  3. Can you be more specific about the content of your article? After reading it, I still have some doubts. Hope you can help me.

  4. Can you be more specific about the content of your article? After reading it, I still have some doubts. Hope you can help me.

  5. Thank you for your sharing. I am worried that I lack creative ideas. It is your article that makes me full of hope. Thank you. But, I have a question, can you help me?

  6. Thank you for your sharing. I am worried that I lack creative ideas. It is your article that makes me full of hope. Thank you. But, I have a question, can you help me?

  7. I don’t think the title of your article matches the content lol. Just kidding, mainly because I had some doubts after reading the article.

  8. Fo88bet, seems pretty legit. Good sports betting odds, and the casino section is decent too. Nothing groundbreaking, but solid overall. I’d recommend checking it out. fo88bet

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *